Nabi Hud

Hud

Makkiyah | 123 Ayat

Prophet Hud

Hud

Makkiyah | 123 Verses

Hud

Hud

Nabi Hud

Prophet Hud

Makkiyah | 123 Ayat

Makkiyah | 123 Verses

icon bismillah
icon play surah

Putar Surah

Play Surah

wa anistagfirụ rabbakum ṡumma tụbū ilaihi yumatti'kum matā'an ḥasanan ilā ajalim musamman wa yu`ti kulla żī faḍlin faḍlah, wa in tawallau fa innī akhāfu 'alaikum 'ażāba yauming kabīr
3.dan hendaklah kamu meminta ampun kepada Tuhanmu dan bertaubat kepada-Nya. (Jika kamu mengerjakan yang demikian), niscaya Dia akan memberi kenikmatan yang baik (terus menerus) kepadamu sampai kepada waktu yang telah ditentukan dan Dia akan memberikan kepada tiap-tiap orang yang mempunyai keutamaan (balasan) keutamaannya. Jika kamu berpaling, maka sesungguhnya aku takut kamu akan ditimpa siksa hari kiamat. 3.And [saying], "Seek forgiveness of your Lord and repent to Him, [and] He will let you enjoy a good provision for a specified term and give every doer of favor his favor. But if you turn away, then indeed, I fear for you the punishment of a great Day.
icon play ayat

وَأَنِ

وَّاَنِ

dan hendaklah

And that

ٱسْتَغْفِرُوا۟

اسۡتَغۡفِرُوۡا

kamu memohon ampun

Seek forgiveness

رَبَّكُمْ

رَبَّكُمۡ

Tuhan kalian

(of) your Lord

ثُمَّ

ثُمَّ

kemudian

and

تُوبُوٓا۟

تُوۡبُوۡۤا

bertaubatlah kamu

turn in repentance

إِلَيْهِ

اِلَيۡهِ

kepadaNya

to Him

يُمَتِّعْكُم

يُمَتِّعۡكُمۡ

Dia akan memberi kenikmatan kepadamu

He will let you

مَّتَـٰعًا

مَّتَاعًا

kenikmatan/kesenangan

enjoy

حَسَنًا

حَسَنًا

yang baik

a good

إِلَىٰٓ

اِلٰٓى

sampai

for

أَجَلٍۢ

اَجَلٍ

waktu

a term

مُّسَمًّۭى

مُّسَمًّى

tertentu

appointed

وَيُؤْتِ

وَ يُؤۡتِ

dan Dia akan memberikan

And give

كُلَّ

كُلَّ

setiap

(to) every

ذِى

ذِىۡ

mempunyai

owner

فَضْلٍۢ

فَضۡلٍ

keutamaan

(of) grace

فَضْلَهُۥ ۖ

فَضۡلَهٗ ​ؕ

karunia-Nya

His Grace

وَإِن

وَاِنۡ

dan jika

But if

تَوَلَّوْا۟

تَوَلَّوۡا

kamu berpaling

you turn away

فَإِنِّىٓ

فَاِنِّىۡۤ

maka sesungguhnya aku

then indeed, I

أَخَافُ

اَخَافُ

aku takut

fear

عَلَيْكُمْ

عَلَيۡكُمۡ

atas kalian

for you

عَذَابَ

عَذَابَ

siksaan

(the) punishment

يَوْمٍۢ

يَوۡمٍ

hari

(of) a Great Day

كَبِيرٍ

كَبِيۡرٍ‏

besar/kiamat

(of) a Great Day

٣

٣

(3)

(3)

alā innahum yaṡnụna ṣudụrahum liyastakhfụ min-h, alā ḥīna yastagsyụna ṡiyābahum ya'lamu mā yusirrụna wa mā yu'linụn, innahụ 'alīmum biżātiṣ-ṣudụr
5.Ingatlah, sesungguhnya (orang munafik itu) memalingkan dada mereka untuk menyembunyikan diri daripadanya (Muhammad). Ingatlah, di waktu mereka menyelimuti dirinya dengan kain, Allah mengetahui apa yang mereka sembunyikan dan apa yang mereka lahirkan, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui segala isi hati. 5.Unquestionably, they the disbelievers turn away their breasts to hide themselves from Him. Unquestionably, [even] when they cover themselves in their clothing, Allah knows what they conceal and what they declare. Indeed, He is Knowing of that within the breasts.
wa huwallażī khalaqas-samāwāti wal-arḍa fī sittati ayyāmiw wa kāna 'arsyuhụ 'alal-mā`i liyabluwakum ayyukum aḥsanu 'amalā, wa la`ing qulta innakum mab'ụṡụna mim ba'dil-mauti layaqụlannallażīna kafarū in hāżā illā siḥrum mubīn
7.Dan Dialah yang menciptakan langit dan bumi dalam enam masa, dan adalah singgasana-Nya (sebelum itu) di atas air, agar Dia menguji siapakah di antara kamu yang lebih baik amalnya, dan jika kamu berkata (kepada penduduk Mekah): "Sesungguhnya kamu akan dibangkitkan sesudah mati", niscaya orang-orang yang kafir itu akan berkata: "Ini tidak lain hanyalah sihir yang nyata". 7.And it is He who created the heavens and the earth in six days - and His Throne had been upon water - that He might test you as to which of you is best in deed. But if you say, "Indeed, you are resurrected after death," those who disbelieve will surely say, "This is not but obvious magic."
icon play ayat

وَهُوَ

وَ هُوَ

dan Dia

And He

ٱلَّذِى

الَّذِىۡ

yang

(is) the One Who

خَلَقَ

خَلَقَ

menciptakan

created

ٱلسَّمَـٰوَٰتِ

السَّمٰوٰتِ

langit(jamak)

the heavens

وَٱلْأَرْضَ

وَالۡاَرۡضَ

dan bumi

and the earth

فِى

فِىۡ

dalam

in

سِتَّةِ

سِتَّةِ

enam

six

أَيَّامٍۢ

اَ يَّامٍ

masa/hari

epochs

وَكَانَ

وَّكَانَ

dan adalah

and His throne was

عَرْشُهُۥ

عَرۡشُهٗ

singgasana-Nya

and His throne was

عَلَى

عَلَى

di atas

on

ٱلْمَآءِ

الۡمَآءِ

air

the water

لِيَبْلُوَكُمْ

لِيَبۡلُوَكُمۡ

karena Dia hendak mengujimu

that He might test [you]

أَيُّكُمْ

اَيُّكُمۡ

siapa diantara kamu

which of you

أَحْسَنُ

اَحۡسَنُ

lebih baik

(is) best

عَمَلًۭا ۗ

عَمَلًا ؕ

amalnya

(in) deed

وَلَئِن

وَلَٮِٕنۡ

dan jika

But if

قُلْتَ

قُلۡتَ

kamu berkata

you say

إِنَّكُم

اِنَّكُمۡ

sesungguhnya kalian

Indeed, you

مَّبْعُوثُونَ

مَّبۡعُوۡثُوۡنَ

orang yang dibangkitkan

(will be) resurrected

مِنۢ

مِنۡۢ

dari

after

بَعْدِ

بَعۡدِ

sesudah

after

ٱلْمَوْتِ

الۡمَوۡتِ

mati

[the] death

لَيَقُولَنَّ

لَيَـقُوۡلَنَّ

niscaya akan berkata

surely would say

ٱلَّذِينَ

الَّذِيۡنَ

orang-orang yang

those who

كَفَرُوٓا۟

كَفَرُوۡۤا

kafir/ingkar

disbelieved

إِنْ

اِنۡ

tidak lain

This is not

هَـٰذَآ

هٰذَاۤ

ini

This is not

إِلَّا

اِلَّا

hanyalah

but

سِحْرٌۭ

سِحۡرٌ

sihir

a magic

مُّبِينٌۭ

مُّبِيۡنٌ‏

nyata

clear

٧

٧

(7)

(7)

wa la`in akhkharnā 'an-humul-'ażāba ilā ummatim ma'dụdatil layaqụlunna mā yaḥbisuh, alā yauma ya`tīhim laisa maṣrụfan 'an-hum wa ḥāqa bihim mā kānụ bihī yastahzi`ụn
8.Dan sesungguhnya jika Kami undurkan azab dari mereka sampai kepada suatu waktu yang ditentukan. niscaya mereka akan berkata: "Apakah yang menghalanginya?" lngatlah, diwaktu azab itu datang kepada mereka tidaklah dapat dipalingkan dari mereka dan mereka diliputi oleh azab yang dahulunya mereka selalu memperolok-olokkannya. 8.And if We hold back from them the punishment for a limited time, they will surely say, "What detains it?" Unquestionably, on the Day it comes to them, it will not be averted from them, and they will be enveloped by what they used to ridicule.
fa la'allaka tārikum ba'ḍa mā yụḥā ilaika wa ḍā`iqum bihī ṣadruka ay yaqụlụ lau lā unzila 'alaihi kanzun au jā`a ma'ahụ malak, innamā anta nażīr, wallāhu 'alā kulli syai`iw wakīl
12.Maka boleh jadi kamu hendak meninggalkan sebahagian dari apa yang diwahyukan kepadamu dan sempit karenanya dadamu, karena khawatir bahwa mereka akan mengatakan: "Mengapa tidak diturunkan kepadanya perbendaharaan (kekayaan) atau datang bersama-sama dengan dia seorang malaikat?" Sesungguhnya kamu hanyalah seorang pemberi peringatan dan Allah Pemelihara segala sesuatu. 12.Then would you possibly leave [out] some of what is revealed to you, or is your breast constrained by it because they say, "Why has there not been sent down to him a treasure or come with him an angel?" But you are only a warner. And Allah is Disposer of all things.
icon play ayat

فَلَعَلَّكَ

فَلَعَلَّكَ

maka boleh jadi kamu

Then possibly you

تَارِكٌۢ

تَارِكٌۢ

meninggalkan

(may) give up

بَعْضَ

بَعۡضَ

sebagian

a part

مَا

مَا

apa

(of) what

يُوحَىٰٓ

يُوۡحٰٓى

diwahyukan

is revealed

إِلَيْكَ

اِلَيۡكَ

kepadamu

to you

وَضَآئِقٌۢ

وَضَآٮِٕقٌ ۢ

dan sempit

and straitened

بِهِۦ

بِهٖ

dengannya/karenanya

by it

صَدْرُكَ

صَدۡرُكَ

dadamu

your breast

أَن

اَنۡ

bahwa

because

يَقُولُوا۟

يَّقُوۡلُوۡا

mereka mengatakan

they say

لَوْلَآ

لَوۡلَاۤ

mengapa tidak

Why not

أُنزِلَ

اُنۡزِلَ

diturunkan

is sent down

عَلَيْهِ

عَلَيۡهِ

atasnya/kepadanya

for him

كَنزٌ

كَنۡزٌ

perbendaharaan/kekayaan

a treasure

أَوْ

اَوۡ

atau

or

جَآءَ

جَآءَ

datang

has come

مَعَهُۥ

مَعَهٗ

bersama dia

with him

مَلَكٌ ۚ

مَلَكٌ​ ؕ

seorang malaikat

an Angel

إِنَّمَآ

اِنَّمَاۤ

sesungguhnya hanyalah

Only

أَنتَ

اَنۡتَ

kamu

you

نَذِيرٌۭ ۚ

نَذِيۡرٌ​ ؕ

seorang pemberi peringatan

(are) a warner

وَٱللَّهُ

وَاللّٰهُ

dan Allah

And Allah

عَلَىٰ

عَلٰى

atas

(is) on

كُلِّ

كُلِّ

segala

every

شَىْءٍۢ

شَىۡءٍ

sesuatu

thing

وَكِيلٌ

وَّكِيۡلٌ ؕ‏

Pemelihara

a Guardian

١٢

١٢

(12)

(12)

a fa mang kāna 'alā bayyinatim mir rabbihī wa yatlụhu syāhidum min-hu wa ming qablihī kitābu mụsā imāmaw wa raḥmah, ulā`ika yu`minụna bih, wa may yakfur bihī minal-aḥzābi fan-nāru mau'iduhụ fa lā taku fī miryatim min-hu innahul-ḥaqqu mir rabbika wa lākinna akṡaran-nāsi lā yu`minụn
17.Apakah (orang-orang kafir itu sama dengan) orang-orang yang ada mempunyai bukti yang nyata (Al Quran) dari Tuhannya, dan diikuti pula oleh seorang saksi (Muhammad) dari Allah dan sebelum Al Quran itu telah ada Kitab Musa yang menjadi pedoman dan rahmat? Mereka itu beriman kepada Al Quran. Dan barangsiapa di antara mereka (orang-orang Quraisy) dan sekutu-sekutunya yang kafir kepada Al Quran, maka nerakalah tempat yang diancamkan baginya, karena itu janganlah kamu ragu-ragu terhadap Al Quran itu. Sesungguhnya (Al Quran) itu benar-benar dari Tuhanmu, tetapi kebanyakan manusia tidak beriman. 17.So is one who [stands] upon a clear evidence from his Lord [like the aforementioned]? And a witness from Him follows it, and before it was the Scripture of Moses to lead and as mercy. Those [believers in the former revelations] believe in the Qur'an. But whoever disbelieves in it from the [various] factions - the Fire is his promised destination. So be not in doubt about it. Indeed, it is the truth from your Lord, but most of the people do not believe.
icon play ayat

أَفَمَن

اَفَمَنۡ

apakah orang

Then is he who

كَانَ

كَانَ

adalah

is

عَلَىٰ

عَلٰى

atas

on

بَيِّنَةٍۢ

بَيِّنَةٍ

bukti nyata

a clear proof

مِّن

مِّنۡ

dari

from

رَّبِّهِۦ

رَّبِّهٖ

Tuhannya

his Lord

وَيَتْلُوهُ

وَيَتۡلُوۡهُ

dan membacakannya

and recites it

شَاهِدٌۭ

شَاهِدٌ

seorang saksi

a witness

مِّنْهُ

مِّنۡهُ

daripada-Nya

from Him

وَمِن

وَمِنۡ

dan dari

and before it

قَبْلِهِۦ

قَبۡلِهٖ

sebelumnya

and before it

كِتَـٰبُ

كِتٰبُ

Kitab

(was) a Book

مُوسَىٰٓ

مُوۡسٰٓى

Musa

(of) Musa

إِمَامًۭا

اِمَامًا

pedoman

(as) a guide

وَرَحْمَةً ۚ

وَّرَحۡمَةً​  ؕ

dan rahmat

and (as) mercy

أُو۟لَـٰٓئِكَ

اُولٰٓٮِٕكَ

mereka itu

Those

يُؤْمِنُونَ

يُؤۡمِنُوۡنَ

mereka beriman

believe

بِهِۦ ۚ

بِهٖ​ ؕ

dengannya

in it

وَمَن

وَمَنۡ

dan barang siapa

But whoever

يَكْفُرْ

يَّكۡفُرۡ

kafir

disbelieves

بِهِۦ

بِهٖ

dengannya

in it

مِنَ

مِنَ

dari/diantara

among

ٱلْأَحْزَابِ

الۡاَحۡزَابِ

golongan

the sects

فَٱلنَّارُ

فَالنَّارُ

maka neraka

then the Fire

مَوْعِدُهُۥ ۚ

مَوۡعِدُهٗ​ ۚ

diancamkannya

(will be) his promised (meeting) place

فَلَا

فَلَا

maka janganlah

So (do) not

تَكُ

تَكُ

kamu

be

فِى

فِىۡ

dalam

in

مِرْيَةٍۢ

مِرۡيَةٍ

keraguan

doubt

مِّنْهُ ۚ

مِّنۡهُ​

daripadanya

about it

إِنَّهُ

اِنَّهُ

sesungguhnya dia

Indeed, it

ٱلْحَقُّ

الۡحَـقُّ

benar-benar

(is) the truth

مِن

مِنۡ

dari

from

رَّبِّكَ

رَّبِّكَ

Tuhanmu

your Lord

وَلَـٰكِنَّ

وَلٰـكِنَّ

akan tetapi

but

أَكْثَرَ

اَكۡثَرَ

kebanyakan

most

ٱلنَّاسِ

النَّاسِ

manusia

(of) the people

لَا

لَا

tidak

(do) not

يُؤْمِنُونَ

يُؤۡمِنُوۡنَ‏

mereka beriman

believe

١٧

١٧

(17)

(17)

wa man aẓlamu mim maniftarā 'alallāhi każibā, ulā`ika yu'raḍụna 'alā rabbihim wa yaqụlul-asy-hādu hā`ulā`illażīna każabụ 'alā rabbihim, alā la'natullāhi 'alaẓ-ẓālimīn
18.Dan siapakah yang lebih zalim daripada orang yang membuat-buat dusta terhadap Allah? Mereka itu akan dihadapkan kepada Tuhan mereka, dan para saksi akan berkata: "Orang-orang inilah yang telah berdusta terhadap Tuhan mereka". Ingatlah, kutukan Allah (ditimpakan) atas orang-orang yang zalim, 18.And who is more unjust than he who invents a lie about Allah? Those will be presented before their Lord, and the witnesses will say, "These are the ones who lied against their Lord." Unquestionably, the curse of Allah is upon the wrongdoers.
ulā`ika lam yakụnụ mu'jizīna fil-arḍi wa mā kāna lahum min dụnillāhi min auliyā`, yuḍā'afu lahumul-'ażāb, mā kānụ yastaṭī'ụnas-sam'a wa mā kānụ yubṣirụn
20.Orang-orang itu tidak mampu menghalang-halangi Allah untuk (mengazab mereka) di bumi ini, dan sekali-kali tidak adalah bagi mereka penolong selain Allah. Siksaan itu dilipat gandakan kepada mereka. Mereka selalu tidak dapat mendengar (kebenaran) dan mereka selalu tidak dapat melihat(nya). 20.Those were not causing failure [to Allah] on earth, nor did they have besides Allah any protectors. For them the punishment will be multiplied. They were not able to hear, nor did they see.
fa qālal-mala`ullażīna kafarụ ming qaumihī mā narāka illā basyaram miṡlanā wa mā narākattaba'aka illallażīna hum arāżilunā bādiyar-ra`y, wa mā narā lakum 'alainā min faḍlim bal naẓunnukum kāżibīn
27.Maka berkatalah pemimpin-pemimpin yang kafir dari kaumnya: "Kami tidak melihat kamu, melainkan (sebagai) seorang manusia (biasa) seperti kami, dan kami tidak melihat orang-orang yang mengikuti kamu, melainkan orang-orang yang hina dina di antara kami yang lekas percaya saja, dan kami tidak melihat kamu memiliki sesuatu kelebihan apapun atas kami, bahkan kami yakin bahwa kamu adalah orang-orang yang dusta". 27.So the eminent among those who disbelieved from his people said, "We do not see you but as a man like ourselves, and we do not see you followed except by those who are the lowest of us [and] at first suggestion. And we do not see in you over us any merit; rather, we think you are liars."
icon play ayat

فَقَالَ

فَقَالَ

maka berkatalah

So said

ٱلْمَلَأُ

الۡمَلَاُ

pemuka-pemuka

the chiefs

ٱلَّذِينَ

الَّذِيۡنَ

orang-orang yang

(of) those who

كَفَرُوا۟

كَفَرُوۡا

kafir/ingkar

disbelieved

مِن

مِنۡ

dari

from

قَوْمِهِۦ

قَوۡمِهٖ

kaumnya

his people

مَا

مَا

tidak

Not

نَرَىٰكَ

نَرٰٮكَ

kami melihatmu

we see you

إِلَّا

اِلَّا

melainkan

but

بَشَرًۭا

بَشَرًا

seorang manusia

a man

مِّثْلَنَا

مِّثۡلَنَا

seperti kami

like us

وَمَا

وَمَا

dan tidak

and not

نَرَىٰكَ

نَرٰٮكَ

kami melihat kamu

we see you

ٱتَّبَعَكَ

اتَّبَعَكَ

yang mengikuti kamu

followed [you]

إِلَّا

اِلَّا

melainkan

except

ٱلَّذِينَ

الَّذِيۡنَ

orang-orang yang

those who

هُمْ

هُمۡ

mereka

[they]

أَرَاذِلُنَا

اَرَاذِلُــنَا

yang hina diantara kami

(are) the lowest of us

بَادِىَ

بَادِىَ

tanpa

immature in opinion

ٱلرَّأْىِ

الرَّاۡىِ​ۚ

pendapat/berpikir

immature in opinion

وَمَا

وَمَا

dan tidak

And not

نَرَىٰ

نَرٰى

kami melihat

we see

لَكُمْ

لَـكُمۡ

bagi kalian

in you

عَلَيْنَا

عَلَيۡنَا

atas kami

over us

مِن

مِنۡ

dari

any

فَضْلٍۭ

فَضۡلٍۢ

keutamaan/kelebihan

merit

بَلْ

بَلۡ

tetapi/bahkan

nay

نَظُنُّكُمْ

نَظُنُّكُمۡ

kami mengira kamu

we think you

كَـٰذِبِينَ

كٰذِبِيۡنَ‏ 

orang-orang yang dusta

(are) liars

٢٧

٢٧

(27)

(27)

wa yā qaumi lā as`alukum 'alaihi mālā, in ajriya illā 'alallāhi wa mā ana biṭāridillażīna āmanụ, innahum mulāqụ rabbihim wa lākinnī arākum qauman taj-halụn
29.Dan (dia berkata): "Hai kaumku, aku tiada meminta harta benda kepada kamu (sebagai upah) bagi seruanku. Upahku hanyalah dari Allah dan aku sekali-kali tidak akan mengusir orang-orang yang telah beriman. Sesungguhnya mereka akan bertemu dengan Tuhannya, akan tetapi aku memandangmu suatu kaum yang tidak mengetahui". 29.And O my people, I ask not of you for it any wealth. My reward is not but from Allah. And I am not one to drive away those who have believed. Indeed, they will meet their Lord, but I see that you are a people behaving ignorantly.
wa lā aqụlu lakum 'indī khazā`inullāhi wa lā a'lamul-gaiba wa lā aqụlu innī malakuw wa lā aqụlu lillażīna tazdarī a'yunukum lay yu`tiyahumullāhu khairā, allāhu a'lamu bimā fī anfusihim, innī iżal laminaẓ-ẓālimīn
31.Dan aku tidak mengatakan kepada kamu (bahwa): "Aku mempunyai gudang-gudang rezeki dan kekayaan dari Allah, dan aku tiada mengetahui yang ghaib", dan tidak (pula) aku mengatakan: "Bahwa sesungguhnya aku adalah malaikat", dan tidak juga aku mengatakan kepada orang-orang yang dipandang hina oleh penglihatanmu: "Sekali-kali Allah tidak akan mendatangkan kebaikan kepada mereka". Allah lebih mengetahui apa yang ada pada diri mereka; sesungguhnya aku, kalau begitu benar-benar termasuk orang-orang yang zalim. 31.And I do not tell you that I have the depositories [containing the provision] of Allah or that I know the unseen, nor do I tell you that I am an angel, nor do I say of those upon whom your eyes look down that Allah will never grant them any good. Allah is most knowing of what is within their souls. Indeed, I would then be among the wrongdoers."
icon play ayat

وَلَآ

وَلَاۤ

dan tidak

And not

أَقُولُ

اَقُوۡلُ

aku mengatakan

I say

لَكُمْ

لَـكُمۡ

bagi kalian

to you

عِندِى

عِنۡدِىۡ

disisiku

(that) with me

خَزَآئِنُ

خَزَآٮِٕنُ

perbendaharaan

(are the) treasures

ٱللَّهِ

اللّٰهِ

Allah

(of) Allah

وَلَآ

وَلَاۤ

dan tidak

and not

أَعْلَمُ

اَعۡلَمُ

aku mengetahui

I know

ٱلْغَيْبَ

الۡغَيۡبَ

gaib

the unseen

وَلَآ

وَلَاۤ

dan tidak

and not

أَقُولُ

اَقُوۡلُ

aku mengatakan

I say

إِنِّى

اِنِّىۡ

sesungguhnya aku

that I am

مَلَكٌۭ

مَلَكٌ

Malaikat

an Angel

وَلَآ

وَّلَاۤ

dan tidak

and not

أَقُولُ

اَقُوۡلُ

aku mengatakan

I say

لِلَّذِينَ

لِلَّذِيۡنَ

kepada orang-orang yang

for those whom

تَزْدَرِىٓ

تَزۡدَرِىۡۤ

rendah/hina

look down upon

أَعْيُنُكُمْ

اَعۡيُنُكُمۡ

pandanganmu/penglihatanmu

your eyes

لَن

لَنۡ

tidak

never

يُؤْتِيَهُمُ

يُّؤۡتِيَهُمُ

mendatangkan kepada mereka

will Allah give them

ٱللَّهُ

اللّٰهُ

Allah

will Allah give them

خَيْرًا ۖ

خَيۡرًا​ ؕ

kebaikan

any good

ٱللَّهُ

اَللّٰهُ

Allah

Allah

أَعْلَمُ

اَعۡلَمُ

lebih mengetahui

knows best

بِمَا

بِمَا

dengan apa

what

فِىٓ

فِىۡۤ

didalam/pada

(is) in

أَنفُسِهِمْ ۖ

اَنۡفُسِهِمۡ​ ۖۚ

diri mereka

their souls

إِنِّىٓ

اِنِّىۡۤ

sesungguhnya aku

Indeed, I

إِذًۭا

اِذًا

kalau begitu

then

لَّمِنَ

لَّمِنَ

tentu dari/termasuk

(will be) surely of

ٱلظَّـٰلِمِينَ

الظّٰلِمِيۡنَ‏

orang-orang yang dzalim

the wrongdoers

٣١

٣١

(31)

(31)